Cara Mendaftar Indonesia Mencari Bakat Program terbaru TransTV - Pendaftaran Indonesia Mencari Bakat dari acara TransTV lewat website resmi yang ada disini www.transtv.co.id, berisi lengkap dengan jadwal audisi yang akan dilakukan di kota-kota besar. Beda dengan acara-acara TV sebelumnya, acara ini akan seperti pencarian bakat dengan pendaftaran individu dan kelompok atau grup. Apapun bakat dan kemampuan yang Anda miliki, silakan mendaftarkan diri Anda agar masyarakat Indonesia dapat mengenal Anda.
Audisi Indonesia Mencari Bakat akan dilakukan di 6 kota besar, antara lain Bandung, Jogjakarta (20-21 Februari), Medan, Surabaya (27-28 Februari), Makassar (6-7 Maret) dan yang terakhir di Jakarta tanggal 20-21 Maret. Indosiar juga telah menyediakan pendaftaran via online di www.transtv.co.id lalu klik menu Indonesia Mencari Bakat, klik tombol registrasi dan masukkan data diri dengan benar. Silakan cantumkan pula prestasi yang pernah Anda raih. Ini akan berkaitan dengan apa yang akan Anda tampilkan pada saat audisi yang berlangsung nanti.
Berikut merupakan persyaratan untuk mengikuti program Indonesia Mencari Bakat:
1. Pria atau Wanita.
2. Semua Usia.
3. Perorangan atau Group (Max 15 Orang).
4. Durasi performance max. 2 mins.
5. Peserta adalah Warga Negara Indonesia.
6. Pada hari audisi peserta wajib membawa materi dan alat pendukung masing-masing.
7. Tidak terikat kontrak dengan pihak manapun.
8. Bagi yang registrasi online harap tidak mengambil formulir diradio.
9. Harap membawa foto close up (1 lembar) dan seluruh badan (1 lembar) ukuran 4R pada saat audisi.
Mau tunggu apa? Segera raihlah bintang dengan melakukan pendaftaran Indonesia Mencari bakat disini.
No comments:
Post a Comment